Posts

Showing posts from August, 2018

7 MACAM TEMAN

*(hanya 1 yg sampai di akhirat)* 1. *Ta'aarufan (تعارفا)*, yaitu teman kenal secara kebetulan, seperti bertemu di kereta, halte bis, cafe dll 2. *Taariikhiiyan (تاريخيا)*,  yaitu teman karena faktor sejarah, seperti teman sekampung, sekost, se'almamater dll. 3. *Ahammiyatan (اهمية )* yaitu teman karena kepentingan (teman bisnis, politik, dll) 4. *Faarihan (فارحا)*,  yaitu teman karena sehobby (hobby motor, nyanyi, futsal dll.) 5. *Amalan (عملا)*,  yaitu teman karena profesi, seperti dokter, guru dll. 6. *'Aduwwan (عدوا)*,  yaitu teman yg terlihat seperti baik, tp sebenarnyab penuh kebencian..  7. *Hubban_lil iimaan (حبا للايمان)*   *yaitu teman yg suka MENGINGATKAN-mu* serta *MENGAJAK-mu* selalu *KE JALAN الله SWT*. Dari ke *7* macam teman ini, no. *1-6* akan sirna di akhirat, & yg tersisa hanya teman no. *7*. *namun teman no.7 ini selalu dipandang sebelah mata, selain dinilai sok alim, juga tidak menghasilkan manfaat duniawi (materi)* *Padahal diakhirat nanti, temen no

INDIKATOR KEBAHAGIAAN DI DUNIA

**: *1. QOLBUN SYAKIRUN* (hati yg selalu bersyukur). Artinya selalu menerima apa adanya (qona'ah), sehingga tidak ada ambisi yang berlebihan, tidak ada stress, inilah nikmat bagi hati yang selalu bersyukur. (QS 13:28, 2:152, 16:18, 34:14, 55:13, 14:7) *2. AL-AZWAJU SHALIHAH* (pasangan hidup yang sholeh). Pasangan hidup yang sholeh akan menciptakan, suasana rumah dan keluarga yg sholeh pula (QS 51:49, 17:32, 24:32, 24:26) *3. AL-AULADUL ABRAR* (anak yg sholeh/sholehah). Do'a anak yg sholeh kepada orang tuanya dijamin dikabulkan Allah SWT, berbahagialah orang tua yang memiliki anak sholeh/sholehah. (QS 17:23, 31:14, 46:15, 29:8, 25:74) *4. AL-BAIATU SHOLIHAH* (lingkungan yg kondusif untuk iman kita). Rasulullah menganjurkan kita untuk selalu bergaul dengan orang-orang sholeh yang selalu mengajak kepada kebaikan dan mengingatkan bila kita salah, seperti group ini saling m'ingatkan dlm kebaikan (QS 4:69, 51:55, 26:214, 5:2) *5. AL-MALUL HALAL* (harta yang halal).

Tentang Qurban

Mohon pencerahan Pak Ustadz @⁨Wahyu Sukmana⁩ , saya dapat ini: QURBAN SEEKOR KAMBING UNTUK SATU KELUARGA BUKAN UNTUK SATU ORANG & QURBAN  SEEKOR LEMBU UNTUK TUJUH KELUARGA Dalil bolehnya berserikat (patungan) 7 orang di seekor sapi adalah hadits dari Jabir Radhiyallahu 'Anhu, ia berkata: أَمَرَنَا رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أَنْ نَشْتَرِكَ فِي الإِبِلِ وَالْبَقَرِ كُلَّ سَبَعَةٍ مِنَّا فِي بَدَنَةٍ “Rasulullah Shallallahu 'Alaihi Wasallam memerintahkan kami patungan pada sesekor unta dan sapi. Setiap 7 orang dari kami berserikat dalam satu ekor.” (HR. Muslim) Sedangkan dalil satu ekor kambing boleh untuk satu orang dan anggota keluarganya adalah hadits dari Abu Ayyub Radhiyallahu 'Anhu, “Ada seseorang di zaman Nabi Shallallahu 'Alaihi Wasallam berqurban seekor kambing untuk dirinya dan anggora keluarganya, lalu mereka makan dan membagikannya.” (HR. Abu Dawud, Ibnu Majah, Al-Tirmidzi) Ada perbedaan yang mendasar diantara ibadah Penyemb

JANGAN DI BACA JIKA TIDAK KUAT

Ada seorang wanita bertanya kepada mufti :"Bagaimana caranya membangunkan anak-anak saya yang sedang tertidur nyenyak untuk sholat Subuh ?" Mufti menjawab dengan balik bertanya kepada wanita tersebut :"Apa yang akan kamu lakukan jika rumahmu terbakar dan pada saat itu anak-anakmu sedang tidur nyenyak ?" Wanita tersebut berkata :"Saya pasti akan membangunkan mereka dari tidurnya." Mufti menjawab :"Bagaimana jika mereka sedang tertidur nyenyak sekali ?" . Wanita itu kemudian menjawab :"Demi ALLAH! Saya akan membangunkan mereka sampai bener-benar bangun, jika mereka tidak bangun juga, saya akan menarik menyeret mereka sampai keluar dari rumah." Mufti kemudian menjawab :"Jika itu yang kamu akan lakukan untuk menyelamatkan anak-anakmu dari api dunia, lakukanlah hal yang sama untuk menyelamatkan mereka dari api neraka di akhirat kelak." Dari : Abuya As-Sayyid Muhammad Bin Alawi Al-Maliki AKIBAT SUKA SHOLAT DI UJUNG WAKTU Para Ma

TERNYATA QATAR NEGARA PALING ANEH DI DUNIA !!!!

BAGAIMANA TIDAK ANEH... Seluruh rakyatnya. Yang bayi...yang tua...yang pria....yang wanita... Begitu ...Brojoool ... Bayi lahir ke dunia... Negara....sudah menyiapkan ...sebuah rumah untuknya. Begitu... usia sekolah... Silahkan... sekolah atau kuliah di mana saja... boleh milih... Negara yang mbayari... bahkan... Negara memberi uang saku. Setelah tamat belajar... silahkan pilih pekerjaan... Pokok e...masih di dalam Negeri... Pasti... Negara memberi kerja... dengan Gaji... yang lebih tinggi dari Expatriat (TKA) untuk kualifikasi setara dan sejenis. Rakyat harus lebih tinggi dari Orang Pendatang Asing. Bila waktu menikah tiba... Suami... boleh punya 4 (empat) istri. Negara ... menyediakan untuk masing-masing dari setiap Istri ... Pembantu rumah dan Sopir. Negara yang menggaji Pembantu dan Sopir. Bila Istri melahirkan... pilih rumah sakit mana saja... Negara yang bayar. Negara ini.... Tahun 2015-2016... Pendapatan Per Kapita (GDP) adalah USD 132 ribu atau setara dengan

DOSA TERBESAR JOKOWI ADALAH BUBARKAN ORMAS ISLAM

*FORJIM INSTITUTE : * Jakarta – Ketua Forum Jurnalis Islam Institute (Forjim Institute) Nuim Hidayat, dalam siaran persnya pagi ini (11/8) menyatakan bahwa dosa yang tak termaafkan untuk pemerintahan Jokowi adalah membubarkan ormas Islam HTI (Hizbut Tahrir Indonesia) tanpa pengadilan. “Tidak ada satu ormas non Islam yang dibubarkan Jokowi. Gerakan Papua Merdeka yang berafiliasi dengan kelompok non Islam dibiarkan saja. Padahal sudah menimbulkan korban ratusan atau ribuan jiwa. Harusnya gerakan itu dibubarkan dengan pembentukan organisasi semacam densus,” terang Nuim, alumni magister politik dari Universitas Indonesia. Dari data yang dikumpulkan Forjim Institute, pembubaran ormas Islam HTI itu atas tekanan konspirasi internasional. Pemerintah Amerika dan Australia terlibat dalam pembubaran itu. Sidang PTUN yang ikut mendukung pembubara HTI beberapa waktu lalu, juga diintervensi pemerintah. Pembubaran ini dirancang lebih dari tujuh tahun. "Dan memang maaf Kiyai Makruf Amin gong

MENGAPA SALAM (ASSALAMUALAIKUM) ITU PENTING.. !!!

[8/1 *ﺑِﺴْـــــــــﻤِﺎﻟﻠﻬِﺎﻟﺮَّﺣْﻤَﻨِﺎﻟﺮَّﺣِﻲْــــــــــﻢِ* *السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُاللهِ وَبَرَكَات*                                             👨‍⚕ _Seorang Dokter dari  Tiongkok, *Dokter Bhao*, memberi saran agar *selalu menjalin pertemanan atau silaturahmi sebanyak- banyaknya.*_ 🌺 _Hanya dengan memberi salam_ *Assalamualaikum*, _selain dapat *mengaktifkan hormon-hormon* penting yang *memberi efek positif* pada tubuh karena munculnya rasa sukacita, akibat dalam bawah sadar mengingat betapa senangnya pertemanan ini._                           .                                                                                              💧 *_Selain itu ucapan Assalamualaikum adalah doa_*. 💧 _*"Kalau banyak kawan sungguh baik untuk kesehatan"*_ 💦 _*Pertemanan itu penting*. Mereka adalah berkah bagi kita ketika melewati hari-hari yg baik dan juga hari-hari yg buruk. Jadi, *mereka mendukung kesehatan kita*._ 💦 _Meskipun masing-masing teman memiliki *karakte

Seperti Anak Panah, Dimundurkan Untuk Melesat Ke Depan

🇲🇨🌹Renungan Pagi 🌹🇲🇨 ~~~~~~~~~~~~~~~~ ************************ 🎯 Pernahkah kamu mengalami suatu keadaan yang membuat hidupmu seperti ditarik mundur, jauh dari harapan? Pernahkah kamu melihat orang-orang yang dulunya berapi-api tiba-tiba seperti kehilangan semangat bahkan lenyap dari peredaran? Pernahkan kamu melihat atau bahkan merasakan bahwa orang-orang yang pernah kau lihat (atau bahkan dirimu sendiri) mengalami kemunduran itu, lalu tiba-tiba melesat cepat ke depan dan meraih banyak hasil ?? Kita seperti anak panah di tangan Allah..! Ada masa-masa anak panah itu melesat cepat terlepas dari busurnya menuju sasaran yang dimaksudkan Ada masanya anak-anak panah itu harus istirahat dalam kantong-Nya. Namun di saat yang diperlukan, anak panah itu akan dipasang dalam busur-Nya ditarik kebelakang.. Sejauh mungkin untuk mencapai suatu sasaran.... Semakin jauh tarikannya, semakin jauh pula jarak yang akan ditempuh. Semakin panjang rentang busur menarik ancang-ancang, makin cep

Muhasabah Malam

Assalamualaikum Berkata Imam Abu Hatim Muhammad Ibnu Hibban رحمه الله : Wajib bagi orang yang berakal untuk senantiasa menetapi (mencari) keselamatan dirinya dengan meninggalkan perbuatan tajassus (mencari-cari aib orang lain), hendaklah ia senantiasa sibuk memperbaiki aibnya sendiri. Karena sesungguhnya orang yang sibuk memikirkan aibnya sendiri dan melupakan aib orang lain, maka hatinya akan menjadi tenteram dan tidak akan merasa lelah. Maka setiap kali dia melihat aib yang ada pada dirinya, maka dia akan merasa ringan tatkala melihat aib yang serupa ada pada saudaranya. Sementara orang yang senantiasa sibuk dengan mencari aib orang lain dan melupakan aibnya sendiri, maka hatinya akan buta, badannya akan merasa letih dan akan sulit baginya meninggalkan kejelekan dirinya.  ( Raudhatul ‘Uqala Wa Nuzhatul Fudhola' hal. 131). Sugeng dalu selamat beristirahat

Seperti Anak Panah, Dimundurkan Untuk Melesat Ke Depan

🇲🇨🌹Renungan Pagi 🌹🇲🇨 ~~~~~~~~~~~~~~~~ ************************ 🎯 Seperti Anak Panah, Dimundurkan Untuk Melesat Ke Depan Pernahkah kamu mengalami suatu keadaan yang membuat hidupmu seperti ditarik mundur, jauh dari harapan? Pernahkah kamu melihat orang-orang yang dulunya berapi-api tiba-tiba seperti kehilangan semangat bahkan lenyap dari peredaran? Pernahkan kamu melihat atau bahkan merasakan bahwa orang-orang yang pernah kau lihat (atau bahkan dirimu sendiri) mengalami kemunduran itu, lalu tiba-tiba melesat cepat ke depan dan meraih banyak hasil ?? Kita seperti anak panah di tangan Allah..! Ada masa-masa anak panah itu melesat cepat terlepas dari busurnya menuju sasaran yang dimaksudkan Ada masanya anak-anak panah itu harus istirahat dalam kantong-Nya. Namun di saat yang diperlukan, anak panah itu akan dipasang dalam busur-Nya ditarik kebelakang.. Sejauh mungkin untuk mencapai suatu sasaran.... Semakin jauh tarikannya, semakin jauh pula jarak yang akan ditempuh. Semakin